Pupuk Hayati Neofarm

PUPUK NEOFARM

Pupuk Hayati Neofarm adalah pupuk hayati yang mengandung mikroorganisme lengkap yang bermanfaat untuk meningkatkan kesuburan tanah dan mendukung pertumbuhan tanaman, karena selain mengandung mikroorganisme, Neofarm juga mengandung zat pengatur tumbuh organik yang lengkap. 

Mikroorganisme dalam Pupuk Hayati Neofarm membantu proses alami dalam tanah, seperti :  

1. Fiksasi Nitrogen
Mikroorganisme seperti Rhizobium dan Azotobacter membantu menangkap nitrogen dari udara dan mengubahnya menjadi bentuk yang dapat diserap tanaman.  

2. Pelarutan Fosfat
Mikroorganisme seperti Bacillus dan Pseudomonas mampu melarutkan fosfat yang terikat dalam tanah sehingga dapat dimanfaatkan oleh tanaman.  

3. Meningkatkan Penyerapan Nutrisi
Mikroorganisme ini dapat membantu tanaman menyerap nutrisi penting, seperti zat besi, kalium, dan fosfor.  

4. Menghasilkan Zat Pengatur Tumbuh
Pupuk hayati Neofarm mengandung mikroorganisme yang menghasilkan hormon pertumbuhan yang merangsang pertumbuhan akar, daun dan buah pada tanaman.

5. Memperbaiki Struktur Tanah
Mikroorganisme dalam Pupuk Hayati Neofarm dapat meningkatkan agregasi tanah dan menjaga keseimbangan ekosistem mikro di dalamnya.  

Pupuk Hayati Neofarm bekerja dengan meningkatkan kemampuan tanah dan tanaman dalam memperoleh nutrisi secara alami. 

Fungsi dan Manfaat Neofarm :
1. Meningkatkan ketersediaan nutrisi dalam tanah 
2. Merangsang pertumbuhan tanaman (akar, batang, daun dan buah)
3. Memperbaiki struktur tanah 
4. Meningkatkan aktifitas mikroorganisme tanah 
5. Meningkatkan ketahanan tanaman 
6. Ramah lingkungan 
7. Mengurangi erosi tanah 
8. Meningkatkan hasil panen 
9. Menekan hama dan penyakit tanaman

Keunggulan Pupuk Neofarm :
  1. Mudah dibawa  sehingga cepat   menjangkau lahan pertanian 
  2. Mudah diaplikasikan, bentuk cair sehingga cepat diserap tanah  
  3. Mengandung hormon pertumbuhan alami komplit
  4. Mengandung Mikroorganisme lengkap sehingga cocok untuk semua jenis tanah dan tanaman juga peternakan dan perikanan
  5. Meningkatkan hasil panen antara 20% - 60%
  6. Menghemat penggunaan pupuk kimia 50% - 90%
  7. Tidak mengandung bakteri patogen
  8. Tidak berbau dan ramah lingkungan
  9. Sudah teruji dan terbukti selama 10 tahun

Cara Penggunaan Pupuk Neofarm :
  • Larutkan/ campurkan 1 liter Neofarm dengan 100 liter air tanah atau 1 tutup btl dengan 1 liter air
  • Semprotkan/siramkan/kocor di sekitar perakaran 

Catatan : 
Pupuk Hayati Neofarm akan bekerja lebih optimal jika diaplikasikan Asam Humat Neosoil pada saat persiapan lahan

Pupuk Hayati NeoFarm merupakan produk 3 in 1 terbaik yang menggabungkan antara Pupuk Organik, Mikroorganisme Lengkap dan Hormon

Penyimpanan :
Tutup rapat, simpan ditempat kering dan sejuk

Saran Penggunaan :
Sebaiknya diaplikasikan di pagi hari atau sore hari 
(Hindari penggunaan saat terik matahari)

#Neofarm #Maxifarm #Maxigrow #Neosoil #maxihumat #MG1 #MG9 #pupukorganikcair #pupukhayati #mikroba #probiotik #asamhumat #humicacid #pertanian #peternakan #perikanan #perkebunan #tabulampot #gogreen #pupukramahlingkungan #hormontanaman #hormonakar #hormonbuah #hormondaun 
============================